Hidung Miring CC 201 atau CC 203
Rombak - merombak ternyata tidak hanya dilakukan kepada BB 203 yang dirombak men-jadi CC201 yang berada di sumatra Balai yasa lahat berhasil merombak wajah 6 unit CC201. Kabinya dibuat baru dengan hidung miring menyerupai locomotif CC203. Keenam locomotif tersebut adalah CC201 86R CC201 11R CC201 12OR CC201 129R CC201 13OR dan CC201 137R Dua di antaranya dimutasi ke pulau sidotopo yaitu CC201 129R dan 13OR Namun sebuah kecelakaan yang terjadi pada tahun 2018 mengakibatkan CC201 13OR harus dipensiunkan.
Data teknis :
Pabrik : General Electric, USA
Mulai dinas : 1995
Motor Diesel : GE 7 FDL 8
Daya motor Diesel : 2.150 HP
Berat kosong : 78 ton
Panjang Body : 14.135 mm
Tinggi maksimum : 3.637 mm
Susunan gandar : Co' Co'
Diameter Roda penggerak : 914 mm
Kecepatan maksimum : 120 km/jam
Comments
Post a Comment